Pasang Iklan Anda Sekarang

Ketika Karya Manusia Menciptakan Cerita Unik


Sebagai penghuni bumi paling berakal, manusia telah membuat setiap sisi kehidupan menjadi cerita tanpa ada habisnya. Ada karya yang menghasilkan pemandangan menakjubkan, ada pula gambar berkisah sebagai imbas dari buatan tangan manusia itu sendiri.

Inilah kumpulan foto seluas dunia yang menampilkan cerita itu...

1. Sungai di atas sungai, Magdeburg Water Bridge, Jerman

 
2. Bandara di Gibraltar paling unik di bumi, jalur pesawat melewati jalan raya.


3. Pencakar langit di Dubai berbentuk bulan sabit

 
4. Mungkin penjaga mercu suar di Mare, Perancis ini harus orang yang sangat berani.  Ombak selalu menghantam dinding mercu suar..


5.  Ini gambar yang menampilkan batas antara kaya dan miskin sangat jelas.  Di Indonesia rasanya  juga banyak, hanya belum ada yangdifoto seperti ini, ya...
  


6. Jembatan Banpo di Seoul, Korea Selatan


7. Kota Buford ini penghuninya hanya satu orang. Pasti profesinya jadi apa saja, mulai sebagai tukang sampah hingga jadi walikota.


8. Lantai sebuah toko game komputer di Paris menghasilkan ilusi aneh, seolah ada cekungan pada lantai yang sebenarnya datar.


9. Ini gambar macet yang masuk rekor terpanjang di dunia. Bukan di Indonesia, melainkan Cina. Mobil mengantri hingga 260 kilometer!


10. Foto keluarga yang unik


11. Patung unik karya Bruno Catalano. Berlokasi di Perancis.


12. Lihat bagaimana monumen di Kaunas, Lithuania ini menghasilkan cerita baik siang atau malam. 


13. Jembatan di Shandong, Cina sepanjang 36 km ini menyeberangi teluk Jiaozhou. Masih memegang rekor jembatan laut terpanjang. Mungkin inilah yang jadi inspirasi sehingga muncul rencana pembangunan jembatan Selat Sunda.


14. Batas antara Belgia dengan Belanda ada di sebuah cafe.


15. Seperti apa pemandangan dari Burjkhalifa, pencakar langit tertinggi dari Dubai (828 m / 163 lantai)? Lihat ini.


16. Sebuah kantor Selgas Cano di Madrid. Wah, enaknya bekerja di dalam hutan...


17. Sebuah restoran di pantai timur Zanzibar. Cara mencapai tempat ini ada dua cara, satu dengan perahu atau berenang, dan dua, menunggu gelombang turun sehingga bisa jalan kaki.

18. Carousel dengan kursi-kursi berayun (ontang-anting di Dunia Fantasi, Ancol) ini ada di Vienna. Butuh nyali lebih untuk menaikinya, tingginya 117 meter!


Pasang Iklan Anda Sekarang